
Chasandra, adalah sebuah tempat yang di dalamnya menyajikan sesuatu yang berkaitan dengan DJ. Studio DJ (DJ Studio), Sekolah DJ/ Kursus DJ (DJ School), Event Organizer, hingga Managemen DJ (DJ Management) merupakan hal-hal yang di perkenalkan di sini.
Chasandra sudah mampu menghasilkan ratusan murid, ribuan acara, serta melakukan pengembangan fasilitas pada kantor dan studionya. Chasandra bertempat di Dewi Sri Bali.
Di Indonesia pola kerja EO sudah lama ada dimulai dari pesta acara ulang tahun atau wedding party, dimana panitia pesta tersebut mulai membagi tugas masing-masing untuk mendukung suksesnya suatu acara.
Sedangkan istilah EO sendiri adalah penyelenggara/mengkordinasi sebuah acara atau kegiatan yang terdiri dari serangkaian mekanisme yang sistematis ,dan memerlukan ketekunan serta kekompakan kerja tim dimana acara tersebut dipadati dengan deadline, target, sceduling, dan teamwork yang solid. Sedangkan peran EO adalah melaksanakan penyelenggaraan sebuah event berdasarkan pedoman kerja dan konsep event tersebut dan mengelolanya secara professional dan menghasilkan event yang spektakuler.
Sebuah EO memerlukan keahlian individu yang tepat guna, personal yang baik, inisaitif yang tinggi, jeli, cermat dan peka terhadap perkembangan. EO mempunyai kata kunci “kreatif yang penuh inovatif,Dan setiap event yang dilaksanakan,kami selalu mempersiapkan penampilan yang berbeda dengan acara lainnya dan itulah yang menjadi event anda bersama EO kami akan selalu special.
Event/acara yang kami dapat layani sebagai berikut
• Pesta ulang tahun
• Product launcing
• Gathering
• Tournamen
• Eksibisi/pameran
• Festival
• Dan lain-lain
Chasandra mengucapkan terima kasih pada semua pihak yang telah membantu selama ini.
DJ EQUIPMENT SET FOR RENT
(Penyewaan Alat-alat DJ, untuk kepentingan : Acara Ulang Tahun, Pesta Perkawinan, Pameran, Private Party, Launching Product, dll. untuk wilayah Jakarta, Bali, Surabaya)
PRICE LIST RENTAL ALAT DJ
(per 8 jam + bonus 2 jam untuk pengiriman)
Per Set
- TURNTABLE TECHNICS SL 1200 MK2 / SL 1210 MK3, RELOOP RP 8000
- PIONEER CDJ 350/ XDJ 1000/ CDJ 2000/ CDJ 2000 NEXUS
- PIONEER DJM 350/ DJM 900 NEXUS/ DJM 2000 NEXUS, TRAKTOR Z2
- EFX 1000
- MONITOR SPEAKER BETA3 U15A / MACKIE SRM 450
- SERATO SL1 / SL2 / SL3
- TRAKTOR AUDIO 10
- ETC
– CDJ 800 MKII + DJM 300
– CDJ 800 MKII + DJM 300
– CDJ 800 MKII + DJM 600
– CDJ 800 MKII + DJM 800
– CDJ 1000 MKIII + DJM 300
– CDJ 1000 MKIII + DJM 600
– CDJ 1000 MKIII + DJM 800
– CDJ 900 + DJM 300
– CDJ 900 + DJM 600
– CDJ 900 + DJM 800
– CDJ 2000 Nexus + DJM 900 Nexus
Per Satuan
– DJM 300
– DJM 600
– DJM 800
– CDJ 800 MKII (sepasang)
– CDJ 1000 MKIII (sepasang)
– CDJ 900 (sepasang)
SOUND SYSTEM
– Rental Sound System /1000 watt
Diatas semua bisa anda konsultasikan kepada kami sehingga kami memilihkan alat yang cocok untuk acara anda dengan jaminan acara pasti sukses dan Garansi uang kembali bila tidak sesuai. Kami mempunyai cabang di Jakarta dan Surabaya namun tidak menutup kemungkinan di kota lain anda berminat dengan harga yang berbeda.
Masukkan komentar Anda...kami salah satu EO bersediah bekerja sama dengan Chandra untuk bisa masuk ke Timor Leste
BalasHapus